Ketergantungan antarruang dapat terjadi dalam kegiatan produksi, distribusi maupun konsumsi.

Berikut ini adalah pertanyaan dari aayu97911 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ketergantungan antarruang dapat terjadi dalam kegiatan produksi, distribusi maupun konsumsi. Contoh ketergantungan antarruang dalam kegiatan produksi adalah … *10 poin
A. Untuk mendapatkan tas branded dengan harga terjangkau, Bu Siska memilih membeli secara online dari distributor di Batam
B. Gerai oleh-oleh khas Malang milik selebritis Teuku Wisnu kembali membuka cabang di kota Batu agar menjangkau konsumen lebih luas.
C. Untuk menjaga kualitas produk, rumah makan Dendeng Batokok Kinchay di Pekanbaru mendatangkan langsung cabai dan bawang merah dari Bukit Tinggi
D. Bu Berta lebih memilih membeli pakaian dalam jumlah besar untuk mendapatkan potongan harga dari penjual.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Untuk menjaga kualitas produk, rumah makan Dendeng Batokok Kinchay di Pekanbaru mendatangkan langsung cabai dan bawang merah dari Bukit Tinggi

Penjelasan:

Karena salah salah satu jenis atau macam dari kegiatan ekonomi adalah produksi. Produksi merupakan kegiatan menghasilkan barang maupun jasa atau kegiatan menambah nilai kegunaan atau manfaat suatu barang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh najwawawaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21