Berikut ini adalah pertanyaan dari nenobahanarmin pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kelas : X
Pelajaran : bahasa Indonesia
Kata kunci : teks negoisasi
Kategori:
Bab V : Membuat Kesepakatan melalui Negoisasi
Pembahasan:
1. Cara menyampaikan pengajuan penawaran dalam negosiasi adalah
- Dilakukan dengan santun
- Tidak menekan atau memaksa pihak lain
- serta disertai dengan alasan untuk membujuk pihak lain.
2. Syarat tercapainya persetujuan dalam negosiasi adalah
- Saling menguntungkan
- Kesepakatannya bersifat praktis, bisa diterapkan
Penjelasan:
bisa jadi kerjasama dengan sebelanar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh narutoalam01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 May 21