Kekurangan bahan kerajinan Rotan minimal 3. ( Tidak boleh salin

Berikut ini adalah pertanyaan dari ZahraAzhara2020 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kekurangan bahan kerajinan Rotan minimal 3. ( Tidak boleh salin dari google )​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sama seperti kayu, rotan cukup rentan dirusak oleh serangga dan binatang pengerat. Dibutuhkan perlakuan tertentu supaya perabotan Anda terhindar dari gangguan hewan-hewan ini.

2. Rotan juga mempunyai konstruksi yang tidak terlalu kuat. Fakta ini berkaitan dengan teknik pembuatan furnitur rotan yang hanya mengandalkan metode anyaman. Pengecualian pada furnitur-furnitur yang telah dipadukan dengan bahan lain seperti besi, baja ringan, dan sebagainya.

3. Karena memiliki banyak lubang pada bentuknya, perabotan yang berasal dari rotan sering menjadi sarang debu. Partikel-partikel kotoran mudah berkumpul di lubang tersebut sampai menumpuk karena sulit dibersihkan.

Penjelasan:

maaf kalo salah ya

•moga bermanfaat-!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LuckyFoundTaken dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 31 Oct 21