perbedaan BIANTARA-khutbah Jumat-dan ceramah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhmmdfjri780 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perbedaan BIANTARA-khutbah Jumat-dan ceramah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Khutbah dan Ceramah adalah sama-sama dakwah yang disampaikan melalui lisan. Meski begitu, terdapat perbedaan mendasar antara ceramah dan khutbah. Adapun perbedaan keduanya diulas pada bagian berikut ini.

» Pembahasan

Adapun rincian perbedaan khutbah dan ceramah adalah sebagai berikut:

1. Ceramah cenderung lebih bebas dari pada khutbah. Adapun khutbah karena menjadi rukun pada ibadah tertentu maka waktu pelaksanaan, materi dan cara penyampaian juga terikat oleh aturan.

2. Ceramah bisa bermuatan agama atau hal-hal lain di luar agama, adapun khutbah temanya sudah pasti mengenai agama dan lebih spesifiknya lagi mengandung nasehat kebaikan dan sebagainya.

3. Mereka yang menyampaikan khutbah disebut dengan khatib adapun mereka yang menyampaikan ceramah umumnya dinamakan da'i atau muballigh dan semacamnya.

4. Disebutkan bahwa pada ceramah terbuka kesempatan untuk interaksi antara pendengar dan penceramah sementara pada khutbah, tidak dibuka kesempatan interaksi seperti tanya jawab dan sebagainya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bagasindrasofyan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Mar 22