pakasingaraki apa di kana kalimat berita (deklaratif)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari khutbapramakp pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pakasingaraki apa di kana kalimat berita (deklaratif)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kalimat berita merupakan kalimat yang memberikan atau memaparkan sebuah kejadian/ peristiwa. Arti Kalimat berita adalah kalimat yang isinya mengungkapkan peristiwa atau kejadian. Anda dapat menggunakan intonasi untuk membedakan kalimat berita dengan kalimat lain. Ciri-cirinya adalah: Intonasi kalimat berita bersifat netral. Isinya berupa pemberitahuan. Bentuk kalimat berita dimulai dengan huruf besar, dan diakhiri dengan tanda titik.

Contoh:

Hampir saja dia tadi mental.

Presiden SBY siap melakukan pertemua dengan Megawati.

Jusuf Kala bertemu dengan Megawati.

Tumpahan minyak menimbulkan pencemaran lingkungan.

Andi gemar olahraga sepeda gunung.

Sita murid terpandai di kelasnya.

Di tingkat nasional maupun internasional, Indonesia diminta untuk mengambil langkah-langkah penanganan keselamatan jalan secara komprehensif.

Budaya sains perlu ditumbuhkan.

Andini belajar setiap hari.

Pesawat terbang presiden dirancang secara khusus.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yukenvelino90709 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21