seorang atlet diduga mengalami alkalosis.bagaimana solusinya agar pH darah atlet

Berikut ini adalah pertanyaan dari yogghyrumapea pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

seorang atlet diduga mengalami alkalosis.bagaimana solusinya agar pH darah atlet tersebut menjadi normal kembali?terangkan mekanisme kerja komponen larutan penyangga dalam tubuh!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Solusi penanganan alkalosis agar pH darah atlet menjadi normal kembali adalah dengan:

  • Meningkatkan asupan garam natrium klorida.
  • Pada kondisi serius, lakukan pemberian infus larutan garam natrium klorida.

Sementara mekanisme kerja larutan penyangga dalam tubuh antara lain:

  • Ketika mengonsumsi makanan asam, maka ion H+ (asam) dalam tubuh akan meningkat.
  • pH darah akan menurun ke tingkat asam dan dapat membahayakan tubuh.
  • Senyawa HCO3- berfungsi sebagai larutan penyangga dalam darah.
  • HCO3- bereaksi dengan H+ menghasilkan H2CO3 atau asam karbonat.
  • Konsentrasi H+ dalam darah kembali berkurang dan pH darah menjadi normal.

Pembahasan

Alkalosismerupakan suatu kondisi gangguan kesehatan ketika tubuh mengandung terlalu banyakbasa. Ketika seseorang menderita alkalosis, maka pH darahnya akan di atas 7 (tidak netral). Sementara, pH normal darah manusia biasanya berkisar antara 7.35 hingga 7.34.

Biasanya alkalosis terjadi karena:

  • Pengurangan kadar karbondioksida (yang sifatnya asam) di dalam darah.
  • Peningkatan kadar ion bikarbonat di dalam darah yang memiliki sifat basa.
  • Penderita memiliki kadar kalium rendah atau bisa disebut juga sebagai hipokalemia.

Larutan penyanggaatau juga dikenal dengan istilahbuffermerupakan jenis larutan yang bisamempertahankan pH larutan, jika:

  • Ditambah sedikit asam
  • Ditambah sedikit garam
  • Diencerkan.

Fungsi larutan penyangga sangat krusial bagi tubuh manusia, karena perubahan pH dalam darah dan air liur dapat berujung pada masalah kesehatan. Contohnya seperti alkalosis.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pengertian, sifat, dan fungsi larutan penyangga: yomemimo.com/tugas/9861074
  2. Materi tentang fungsi larutan penyangga dalam tubuh makhluk hidup: yomemimo.com/tugas/2892671
  3. Materi tentang hubungan antara larutan penyangga dengan prinsip kerja cairan infus dalam tubuh manusia: yomemimo.com/tugas/22017203

Detail jawaban

Kelas: 11

Mapel: Kimia

Bab: Larutan Penyangga

Kode: 11.7.8

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yayangandita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21