Berikut ini adalah pertanyaan dari azisaputra2569 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hendaklah kedua khutbah itu dimulai sesudah tergelincir matahari (HR Bukhari)
Sewaktu berkhutbah hendaklah berdiri jika mampu (HR Muslim)
Khatib hendaklah duduk sebentar (HR Muslim)
Hendaklah dengan suara yang keras kira-kira terdengar oleh jumlah bilangan sah Jumat dengan mereka, karena yang dimaksud dengan mengadakan khutbah itu, ialah untuk pelajaran dan nasihat kepada mereka.
Hendaklah berturut-turut, baik rukunnya, atau jarak keduanya, maupun antara kedua dengan sholat.
Khatib hendaklah suci dari pada hadats dan najis.
Khatim hendaklah menutup auratnya.
#semogamembantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh najwaisa03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 27 Feb 22