Berikut ini adalah pertanyaan dari zidniyrezeqi pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Wayang
2. Umarpadi
3. Dhalang
4. Daerah Banyumas lan Bagelen
5. Wayang Suluh yaiku wayang yang terbuat dari kulit dan bermodel manusia biasa, dengan tokoh wayang keseharian, contohnya P Lurah, P Haji, Ibu Guru, Bapak Guru, petani, saudagar, anak sekolah, mahasiswa dan lainya.
6. Wayang Wahyu Ngajab Rahayu diciptakan oleh seorang biarawan Katolik, Bruder Timotius Wignyasubroto FIC di Surakarta pada Februari 1960. Wayang Wahyu bertujuan untuk mewartakan Sabda Allah seperti yang ditulis di dalam Kitab Suci. Ceritanya diambil berdasarkan kisah keagamaan Katolik dan awalnya dikenal dengan nama Wayang Katolik.
7. Wayang Golek
Wayang Thengul adalah sejenis kesenian wayang yang berasal dari Bojonegoro. Wayang Thengul hampir mirip dengan wayang golek namun perbedaan yang jelas terlihat ialah dari cerita yang diangkat dan juga karakter tokoh yang ditampilkan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh berylclearesta dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Dec 22