Berikut ini adalah pertanyaan dari veronicavilda432 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Soal dalam bahasa Jawa dan jika diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia maka bunyi kalimatnya adalah “Ucapkan kalimat berikut dengan pengucapan yang jelas beserta ritme yang tepat. Karakter Jawa.”. Berdasarkan perintah yang ada dalam soal maka jawaban siswa tentu tak bisa diwakilkan. Adapun kalimat-kalimat dalam bahasa Jawa yang harus dilafalkan dengan jelas lengkap dengan ritme yang tepat antara lain adalah:
- Jam enam esuk Bima lan Rini wis sarapan.
- Jam pira mengko budhale?
- Mangke rombongan saking sekolahan.
- Yen didhawuhi, rungokna!
- Ati-ati ya, Nak!
- Aja dolan tanpa pamit!
Pembahasan
Kalimat-kalimat dalam bahasa JAwa di atas harus diucapkan oleh masing-masing siswa. Terjemahan kalimat di atas dalam bahasa Indonesia adalah:
- Pukul enam pagi, Bima dan Rini sarapan.
- Jam berapa dia berangkat?
- Ini dia rombongan dari sekolah.
- Jika Anda diberitahu (dinasehati), dengarkan!
- Hati-hati, Nak!
- Jangan pergi tanpa pamit!
Kalimat-kalimat di atas banyak yang berupa seruan sehingga ketika kalian mengucapkannya, jangan lupakan penekanan pada kalimat selayaknya kalimat seru lainnya.
Pelajari Lebih Lanjut
- Pelajari lebih lanjut tentang materi arti lor, wetan dan kidul dalam bahasa Jawa pada link berikut yomemimo.com/tugas/6869015
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 11 Nov 22