Wage Rudolf Supratman merupakan sosok penting dalam peristiwa Sumpah Pemuda

Berikut ini adalah pertanyaan dari ihwannukhoir1 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Wage Rudolf Supratman merupakan sosok penting dalam peristiwa Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928. Pada saat penutupan Kongres Pemuda II di Gedung Indonesische Clubhuis, beliau memperdengarkan lagu ciptaannya berjudul “Indonesia” melalui gesekan biola. Semua peserta kongres yang hadir menyambut dengan luar biasa serta memberikan ucapan selamat. Hingga saat ini lagu ciptaan W.R. Supratman berjudul Indonesia Raya menjadi lagu kebangsaan negara Indonesia. Sebelum Indonesia merdeka, sangat sulit untuk menyanyikan lagu kebangsaannya sendiri. Pada saat ini lagu Indonesia Raya terus dipatri dalam jiwa para pemuda karena setiap pagi dinyanyikan sebelum belajar.Dari uraian di atas, perjuangan seorang pemuda mengandung makna ....

*
a. pemuda dikatakan ikut berjuang meraih kemerdekaan apabila dia ikut tergabung dalam organisasi kepemudaan
b. pemuda yang berjuang meraih kemerdekaan semestinya mendapatkan pendidikan di sekolah terlebih dahulu
c. pemuda yang berjuang seharusnya menjadi yang terdepan ikut bertempur ke medan perang karena masih memiliki tenaga yang kuat
d. pemuda yang berjuang meraih kemerdekaan tidak harus selalu mengangkat senjata, melainkan dengan menggunakan potensi yang dimiliki​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban yang tepat adalah d. pemuda yang berjuang meraih kemerdekaan tidak harus selalu mengangkat senjata, melainkan dengan menggunakan potensi yang dimiliki.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heheheee123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Aug 23