Tuliskan 5 contoh peribahasa dalam bahasa daerah Batak dan artinya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nabilahsyarif50 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan 5 contoh peribahasa dalam bahasa daerah Batak dan artinya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) "Tumagon mangolu pogos ale dihormati dari pada mamora alai tarhina."

(Lebih baik hidup miskin tetapi terhomat dari pada kaya tetapi terhina.)

2) "Unang hosom roham tujolma nahasea, ala dang taboto aha na dikorbanhon lao mencapai hasonangon i."

(Jangan engkau iri dengan orang yang berhasil karena kita tidak tau apa yang telah dikorbankannya untuk mencapai kebahagiaan itu.)

3) "Unang bandingkon jolma namakkaholongi ho dohot jolma na maninggalhonho, ala dang diboto ho usaha na dibahenna mambahen las rohamu."

(Jangan bandingkan orang yang menyayangimu dengan orang yang meninggalkanmu karena kau tidak tau usahanya untuk membuat kau bahagia.)

4) "Sasittongna , molo dipahabisho jatah gagalmu, olo dang olo ho ikkon hasea."

(Sesungguhnya jika engkau menghabiskan jatah gagalmu, mau tidak mau kau akan berhasil.)

5) "Jolma na burju marroha ima jolma na maila pambahenan dang songon nadidokna."

Orang yang baik hatinya adalah orang yang malu jika perbuatannya tidak sesuai dengan perkataanya.)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rifkykhafidul dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Dec 22