Berikut ini adalah pertanyaan dari dzakimaulana314 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Dasar
.Terima kasih
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Asal mula Bahasa Bali yaitu merupakan bahasa Austronesia dari cabang Sundik dan dari cabang Bali-Sasak. Bahasa Bali ini juga terutama dituturkan di kawasan pulau Bali, pulau Lombok dan di wilayah di bagian barat dan sedikit di ujung timur pulau Jawa. Berikut ini adalah bahasa Balinya:
- Ibu : Biang
- Nenek : ninik
- Kakek : kakik
- Ayah : aji
- Adik : ari
- Kakak : bli
Pembahasan
Di Pulau Bali sendiri, bahasa Bali juga mencakup penggunaannya yang luas, misalnya ada yang disebut dengan bahasa Bali Alus, bahasa Bali Madya dan Bali Kasar. Hal tersebut terjadi karena pengaruh dari bahasa Jawa yang meluas ke Bali sejak zaman Majapahit, bahkan hingga zaman Mataram Islam, meskipun kekhalifahan dari kerajaan Mataram tidak pernah menaklukkan wilayah Bali.
Bahasa Bali juga digunakan untuk berbicara secara formal, misalnya dalam pertemuan desa adat, pada saat melamar wanita, atau antara orang-orang dari kasta yang lebih rendah dan lebih tinggi.
Sedang digunakan oleh kelas menengah, seperti pejabat dan bawahannya, sedangkan kasar digunakan oleh orang-orang kelas bawah, seperti sudra atau antara bangsawan dan abdi dalemnya. Di Lombok, bahasa Bali terutama digunakan di sekitar kota Mataram, sedangkan di pulau Jawa, bahasa Bali terutama dituturkan di beberapa desa di kabupaten Banyuwangi.
Selain itu, bahasa Osing yang merupakan bahasa asli masyarakat Banyuwangi juga banyak menyerap kata-kata bahasa Bali. Contohnya kata osing yang artinya tidak itu diambil dari kata tusing yang dalam bahasa Bali.
Pelajari lebih lanjut
- Materi penjelasan tentang bahasa Bali yaitu pada link
- Materi penjelasan tentang contoh bahasa Bali pada link
- Materi penjelasan tentang belajar bahasa Bali yaitu pada link
Detail Jawaban
Kelas : SD/SMP
Mapel : Bahasa Bali
Bab : -
Kode : -
#AyoBelajar
#SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daniatykurniawan84 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21