tembang dolanan kidang talun kasebut ana ... baris​

Berikut ini adalah pertanyaan dari kakakaim083 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Dasar

Tembang dolanan kidang talun kasebut ana ... baris​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kidang talun mangan kacang talun

Mil kethemil-mil kethemil

Si kidang mangan lembayung

Gajah belang saka tanah plembang

Nuk legenuk-nuk legenuk

Gedhene meh kaya gunung

Terjemahan :

Kijang talun makan kacang talun

Mil kethemil-mil kethemil

Si kijang makan lembayung

Gajah belang dari tanah Palembang

Nuk legenuk-nuk legenuk

Rasanya hampir seperti gunung

Lagu dolanan “Kidang Talun” tersebut mengandung budaya Jawa mengenai pendeskripsian atau penggambaran kebiasaan hewan Kijang yang suka makan kacang dan lembayung. Penggambaran lainnya adalah gajah dari Palembang itu bentuknya besar dan gemuk. Hal tersebut perlu dikenalkan kepada anak agar anak mengetahui kebiasaan dan karakteristik hewan khususnya kijang dan gajah. Jika anak mengenali hewan-hewan tersebut maka anak dapat menyayangi hewan sehingga dapat melestarikan kelangsungan hidup mereka

Penjelasan:

maaf klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh celsiamegaagustina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21