Carita anu eusina nyaritakeun kajadian maké urutan waktu disebut .....​

Berikut ini adalah pertanyaan dari agusjaten1980 pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Dasar

Carita anu eusina nyaritakeun kajadian maké urutan waktu disebut .....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Carita nu eusina nyaritakeun hiji kajadian atawa pangalaman ti mimiti nepikeun ka ahirna make urutan waktu nyaeta carita narasi.


Pembahasan

Narasi atau karangan atau cerita merupakan sebuah karya sastra yang menceritakan sebuah peristiwa, kejadian, atau pengalaman dari awal dan akhir sesuai urutan waktu. Secara singkat, narasi merupakan karangan atau cerita yang ditulis secara kronologis. Narasi secara jenis isinya, terbagi menjadi dua yaitu narasi fiksi dan narasi non fiksi.

Ciri ciri narasi

  • Karangan narasi menonjolkan apa yang dilakukan dan dikerjakan oleh tokoh yang diceritakan.
  • Karangan narasi menceritakan apa yang terjadi dan apa yang dilakukan secara kronologis atau secara urutan waktu.
  • Karangan narasi berisi suatu kisah, kejadian, dan peristiwa tertentu yang ditulis dengan gaya bahasa naratif.
  • Karangan narasi memiliki unsur unsur pembentuk seperti tema, alur, watak, dan sudut pandang seperti cerita pada umumnya.

Contoh cerita narasi

  • Cerpen, merupakan singkatan dari cerita pendek yaitu cerita singkat yang hanya memiliki satu alur dan konflik yang dapat dibaca dalam sekali duduk.
  • Novel, merupakan cerita panjang yang ditulis dalam lembaran halaman buku mengisahkan berbagai tokoh dengan alur, konflik, serta permasalahan yang panjang serta banyak.
  • Narasi sejarah, merupakan cerita peristiwa sejarah yang diceritakan dengan memakai urutan waktu terjadi nya sejarah tersebut beserta kejadian kejadian yang terjadi di dalamnya.
  • Cerita inspiratif, merupakan cerita yang mengisahkan tokoh, alur, tema, serta konflik yang dapat menginspirasi para pembaca.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pengertian carita narasi yomemimo.com/tugas/1663665
  2. Materi tentang pengertian carita narasi yomemimo.com/tugas/18072531
  3. Materi tentang ciri ciri teks narasi yomemimo.com/tugas/13193206

Detail jawaban

Kelas: -

Mapel: Basa Sunda

Bab: -

Kode: -


#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Mrsaidaningsih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21