sahabat Utsman mengemban tugas diplomatik dua peristiwa penting yaitu​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lilis250619 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sahabat Utsman mengemban tugas diplomatik dua peristiwa penting yaitu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

"Perjanjian Hudaibiyah"

Penjelasan:

Diplomasi yang pernah dilakukan Ustman, mempengaruhi praktek serta prinsip prinsip pemerintahan yang dipegang oleh Ustman di masa kepemimpinanya. Ia menerapkan praktik demokrasi untuk menjaga kedaulatan negara, dan memberikan kebebasan dalam berdemokrasi bagi siapapun yang memiliki pendapat dalam pelaksanaan negosiasi. Selain itu ia juga mendelegasikan tugas tugas dalam merealisasikan kebijakan yang dibuatnya kepada siapa saja yang mampu untuk memegang amanah tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eviidaryani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21