Ciri - ciri sifat angkuh dan sombong menurut Q.S. Luqman

Berikut ini adalah pertanyaan dari sanihani888 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

Ciri - ciri sifat angkuh dan sombong menurut Q.S. Luqman ayat 18 adalah ...A. Ingkar kepada Allah.SWT
B. Berfoya - foya
C. Berlaku boros
D. Membanggakan diri

#Mkshkloudhdijawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D.Membanggakan diri

#Moga membantu

JAWABAN:D. Membanggakan diriPENJELASAN:Sikap sombong adalah memandang diri berada di atas kebenaran dan merasa lebih di atas orang lain. “Kesombongan adalah menolak kebenaran dan merendahkan manusia” (H.R. Muslim).Hadist ini berisi larangan dari sifat sombong yaitu menyombongkan diri kepada manusia, merendahkan mereka, serta menolak kebenaran.»DETAIL JAWABANKode : 8.14.4Kelas :2 smpMapel : Pendidikan Agama IslamBab : Akhlakul Mazmunah (perilaku tercela)kata kunci: Sombong, Angkuh, Takabur, Luqman, Syurga.SEMANGAT BELAJAR.;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dindafebtrisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 27 Aug 21