seorang anak laki-laki mengerjakan gaya 12 N terhadap kereta luncur

Berikut ini adalah pertanyaan dari mharsyastevy pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

seorang anak laki-laki mengerjakan gaya 12 N terhadap kereta luncur dengan massa 5 kg. gaya yang diberikan tersebut membentuk sudut 30° terhadap lantai dengan mengasumsikan kereta luncur tersebut dari keadaan diam dan tidak ada gesekan. maka besar kerja yang dilakukan anak laki-laki tersebut dan kelajuan akhirnya kereta luncur setelah bergerak 3 m adalah..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

seorang anak laki-laki mengerjakan gaya 12 N terhadap kereta luncur dengan massa 5 kg. gaya yang diberikan tersebut membentuk sudut 30° terhadap lantai dengan mengasumsikan kereta luncur tersebut dari keadaan diam dan tidak ada gesekan. maka besar kerja yang dilakukan anak laki-laki tersebut dan kelajuan akhirnya kereta luncur setelah bergerak 3 m adalah..

___________________________

Diketahui :

F = 12 N

m = 5 kg

α = 30°

s = 3 m

Vo = 0 m/s (kereta tersebut diam)

Ditanya :

Kelajuan akhir kereta setelah bergerak 3 m?

Jawab :

Resultan gaya kereta terhadap lantai :

ΣF = F . cos α

ΣF = 12 . cos 30°

ΣF = 12 . ½√3

ΣF = 6√3 N

Percepatan kereta saat bergerak :

ΣF = m . a

6√3 = 5 . a

a = 6/5√3 m/s²

Kelajuan akhir benda setelah bergerak 3 m

Vt² = Vo² + 2as

Vt² = 0² + 2 . 6/5√3 . 3

Vt² = 36/5√3

Vt ≈ 3,5 m/s ✔

Kelas : 8

Mapel : Fisika

Materi : GLBB, Gerak dan Gaya

Kata kunci : Kelajuan akhir, percepatan, gaya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VirrMartinn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 24 Aug 22