Sunan giri dikenal sebagai ahli fiqih yang sangat luas wawasannya,

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nellpy9194 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sunan giri dikenal sebagai ahli fiqih yang sangat luas wawasannya, karena keahliannya di bidang fiqih tersebut beliau diberi nama...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sunan Giri diberi julukan Sultan Abdul Faqih

Penjelasan:

Karena Sunan Giri mendalami ilmu tauhid dan fiqih. Juga sangat berhati-hati

didalam menentukan hukum, takut kalau terjerumus kepada kesesatan dan

khawatir bila tidak sesuai Sunnah Rasul. Didalam masalah ibadah, sunan

Giri tidak kenal kompromi dengan ajaran Hindu-Buddha, atau kepercayaan

animisme dan dinasmisme. Ibadah dan fiqih harus bersih dan tidak boleh

bercampur dengan ajaran-ajaran lama. Karena mahir dan mendalamnya

 dibidang ilmu fiqih itulah maka sunan Giri disebut juga dengan julukan

Sultan Abdul Faqih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riffaimhmmd dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22