Memiliki fungsi membantu atau mengisi kekurangan dari sistem operasi merupakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari shafiranayla858 pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Memiliki fungsi membantu atau mengisi kekurangan dari sistem operasi merupakan fungsi dari​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Program utility berfungsi untuk membantu atau mengisi kekurangan atau kelemahan dari sistem operasi, misalnya pemeriksaan perangkat keras (hardware troubleshooting), memeriksa disket yang rusak (bukan kerusakan fisik), serta mengatur ulang isi hard disk (partisi, defrag).

Penjelasan:

maaf klw slh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cinta2926 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Feb 22