buatlah kisah cerita tentang empati minimal 5 paragraf​

Berikut ini adalah pertanyaan dari raihannafisal pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah kisah cerita tentang empati minimal 5 paragraf​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contohnya seperti berikut:

Pukul 10 malam, aku sedang dalam perjalanan pulang ke rumah. aku duduk di dalam mobil, terlindungi dari hujan yang mengguyur kota. Di lampu merah, aku melihat seorang anak kecil sedang menjajakan dagangannya. Badannya basah kuyup dan ia terlihat menggigil. Hatiku terenyuh, tergerak untuk memanggil anak tersebut, menawarinya tumpangan ke rumah atau memberikannya payung kesayanganku.

aku sedang merasakan empati terhadap anak itu. Ada rasa belas kasih dan keinginan untuk menolong.

Kemudian dari kejauhan aku melihat seorang pemuda berlari menghampiri anak kecil tersebut. Pemuda itu memberikan jas hujan miliknya, memakaikannya kepada sang anak, dan memberikan beberapa lembar uang. Melihat kejadian tersebut, hatiku terasa hangat dan senyum tersimpul di bibirmu.

aku sedang merasakan rasa simpati terhadap pemuda yang sudah menolong anak kecil tersebut.

Penjelasan:

Empati adalah konsep yang merujuk kepada reaksi kognitif dan emosional dari seseorang yang mengobservasi pengalaman orang lain. Sementara simpati merujuk kepada rasa ketertarikan akibat dari perbuatan yang dilakukan oleh seseorang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Cevaraanathalie dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22