Tulis Hikmah dari :a. Rendah hati,b. Hemat, c. Hidup sederahana.​

Berikut ini adalah pertanyaan dari eryana62 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulis Hikmah dari :
a. Rendah hati,
b. Hemat,
c. Hidup sederahana.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

apa saja hikmah rendah hati, hemat dan hidup sederhana?

berikut ini hikmah rendah hati,hemat ,dan hidup sederhana

1. hikmah rendah hati

Lebih banyak teman

Akan terpancar aura positif

Orang akan jauh lebih menghargai kamu

2. hikmah hemat

Mendapatkan pahala dari Allah SWT. Menjauhkan diri dari perilaku boros. Menjadi peribadi yang disiplin dan bersabar

3.hikmah hidup sederhana

Berhemat/tidak boros sehingga dapat menabung.

Lebih bersyukur atas apa yang dimiliki.

Hidup lebih tenang dan bahagia.

meningkatkan rasa syukur.

Penjelasan:

semoga bermanfaat dan membantu

maaf kalo salah ya

klo benar jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rita23rita88 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Mar 22