7. amir adalah anak yatim di sekolah ia selalu diejek

Berikut ini adalah pertanyaan dari josuajuliojunio1331 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

7. amir adalah anak yatim di sekolah ia selalu diejek dimas karena memakai seragam yang sangat lusuh. walaupun demikian, amir tidak pernah marah. sikap amir merupakan contoh.... a. tabah b. sabar c. ikhlas d. pemaaf 8. orang yang sabar akan selalu mengarahkan kekuatannya kepada allah. dalam hal ini sabar berfungsi sebagai.... a. landasan yang kokoh bagi keimanan seorang muslim b. sarana keberhasilan untuk melaksanakan suatu pekerjaan c. sebagai benteng utama dalam menghadapi cobaan d. menjadi seorang hamba yang selalu dicintai oleh allah 9.ketika difitnah oleh teman-temannya rosyid cukup dengan berdiam diri saja. dia yakin suatu saat nanti seluruh teman-temannya akan tahu siapa yang benar dan siapa yang salah. sikap rosyid tersebut merupakan con- toh.... a. sabar b. pemaaf c. ikhlas d. tawadu' 10. farhan sering dijahili oleh temannya. dia tidak pernah sedikit pun ingir membalas dendam perbuatan temannya tersebut. sikap farhan merupakan contoh.... a. pemaaf b. sabar c. tawădu' d. ikhlas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

7c

8a

9a

10a. semoga bermanfaat ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahmatfauzizega2402 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22