Berikut ini adalah pertanyaan dari anisoktapiani8 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
》 JAWABAN
Jawabannya adalah Tidak.
》 DETAIL JAWABAN
Dalam mengucapkan kalimat-kalimat Allah Swt yaitu berdzikir tidak hanya dilakukan ketika selesai shalat saja.
Dzikir adalah Mengucapkan pujian-pujian, seperti Tahlil, Tahmid, Alhamdulillah, Subhanallah dll. Nah, kegiatan ini bisa kita lakukan dimana saja asalkan tempatnya juga baik lagikan sopan.
Misalnya, saat kita sedang berjalan, melakukan kegiatan terpuji dan lain sebagainya.
》 KESIMPULAN
Jadi, dapat disimpulkan bahwa jawabannya adalah Tidak hanya dilakukan setelah shalat saja.
●●●●●●●●●●●●●
》 ANSWER BY @BISMAADINATA
》 BLOG: RUMAH BISMA 123
Semoga dapat membantu ya, Maaf jika ada kesalahan.
Jika Bermanfaat, Jadikan Sebagai Jawaban Tercerdas Ya. Follow Juga.
Terima Kasih.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bismaadinata dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 01 Jan 22