Jelaskan pemahaman anda tentang Al-Qur'an !

Berikut ini adalah pertanyaan dari sefyramadhani3272 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan pemahaman anda tentang Al-Qur'an !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jelaskan Pemahaman anda tentang Al-Qur'an !

Penjelasan: Al-Qur'an adalah sebuah kitab suci Umat Muslim ,Kitab Suci Al-Qur'an Diturunkan Kepada Seorang Nabi Akhir zaman Yang Bernama Muhammad SAW. ,Muhammad Adalah Putra Dari Abdullah Bin Abdul Muththalib Dan Aminah Binti Wahb ,Muhammad SAW lahir di Kota Mekkah Pada Tahun Gajah ,Dan beliau wafat Di Madinah ,Al-Qur'an Diturunkan Pada Beliau saat beliau sedang Berada di dalam Gua yang bernama "Hira" ,dan Yang membawa Wahyu tersebut adalah "Jibril" sang malaikat suruhan Allah .

Jawaban : Al-Qur'an merupakan Kitab Suci yang wajib di baca Oleh Umat Muslim. Al-Qur'an adalah Kitab umat muslim yang diturunkan kepada Nabi Akhir zaman Yaitu Muhammad SAW ,beliau adalah seorang Nabi Dan Rasul Sekaligus Nur (cahaya) bagi umat muslim .Al-Qur'an juga menjelaskan seluruh seisi alam semesta ini .

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh verarifky12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22