Barang siapa yang keluar dengan niat menuntut ilmu sama saja

Berikut ini adalah pertanyaan dari prisciella1907 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Barang siapa yang keluar dengan niat menuntut ilmu sama saja dia berniat jihad di jalan Allah. Maksudnya adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Artinya :"Belajarlah kalian ilmu untuk ketentraman dan ketenangan serta rendah hatilah pada orang yang kamu belajar darinya."

keutamaan ilmu yang bermanfaat, baik semasa di dunia bahkan setelah manusia itu wafat. Seperti dalam hadits tentang menuntut ilmu berikut, dari Abu Hurairah, Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda,

إِذَا مَاتَ الإِنْسَانُ انْقَطَعَ عَنْهُ عَمَلُهُ إِلاَّ مِنْ ثَلاَثَةٍ إِلاَّ مِنْ صَدَقَةٍ جَارِيَةٍ أَوْ عِلْمٍ يُنْتَفَعُ بِهِ أَوْ وَلَدٍ صَالِحٍ يَدْعُو لَهُ

"Jika seorang manusia mati, maka terputuslah darinya semua amalnya kecuali dari tiga hal; dari sedekah jariyah atau ilmu yang diambil manfaatnya atau anak shalih yang mendoakannya." (HR. Muslim no. 1631)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh THORNE dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22