Berikut ini adalah pertanyaan dari eshasyasya4868 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Tujuan penulis teks inspiratif tersebut adalah menyampaikan pesan kepada pembaca bahwa pekerjaan yang kita lakukan adalah sebenarnya kebaikan atau keburukannya akan kembali ke diri kita sendiri. Maka dalam berbuat dan mengerjakan sesuatu harus disertai dengan ketekunan dan kesungguhan hati.
Pembahasan
Cerita inspiratif di atas menggambarkan dengan sangat kreatif bahwa pekerjaan apa pun yang kita tekuni harus kita tekuni dengan baik karena segala efek positif dan negatifnya akan kembali kepada kita masing-masing. Seperti dalam cerita di atas bahwa si tukang kayu tidak mengetahui bahwa rumah itu adalah untuk dia sendiri. Seandainya dia mengetahui tentu akan dikerjakan dengan sangat rajin.
Inspirasi lainnya adalah kita tidak pernah tahu apa yang akan datang kepada kita di masa depan, oleh karena itu kita harus selalu bersiap setiap saat dengan memaksimalkan usaha kita.
Pelajari lebih lanjut
Tentang kisah inspiratif:
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faizahmihani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Jun 22