Berikut ini adalah pertanyaan dari Rafliz57 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
١. خالد وأحمد صديقان قريبان هما يذهبان الى المصرف
Khalid dan Ahmad adalah teman dekat keduanya pergi ke Bank.
٢. الفلاح يبيع الحاصلات الزراعية في السوق المركزي
Petani menjual hasil pertanian di pasar central. (pusat pemasaran)
٣. الناس يوفرون النقود في المصرف
Orang-orang menabung uang di Bank.
٤. الصحفي يبحث عن الأخبر ويكتبها في الجرائد والمجلات
Wartawan itu mencari berita dan menulisnya di (berbagai) surat kabar dan majalah.
٥. يجب علينا أن نذهب الى السوق المركزي لنشتري الحوائج اليومية
Wajib bagi kita pergi ke pasar central (pusat perbelanjaan) untuk membeli kebutuhan harian.
Penjelasan:
Harokat sesuai dengan di buku teks.
Semangat belajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elzumar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 03 May 22