arti potongan ayat di samping adalahplease bantu jawab^ _^​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ALFARIZZI22 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Arti potongan ayat di samping adalah


please bantu jawab^ _^​
arti potongan ayat di samping adalahplease bantu jawab^ _^​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:

مَآ أَصَابَ مِنْ مُّصِيبَةٍ فِى الْأَرْضِ وَلَا فِىٓ أَنْفُسِكُمْ إِلَّا فِى كِتٰبٍ مِّنْ قَبْلِ أَنْ نَّبْرَأَهَآ  ۚ إِنَّ ذٰلِكَ عَلَى اللَّهِ يَسِيرٌ

maaa ashooba mim mushiibating fil-ardhi wa laa fiii angfusikum illaa fii kitaabim ming qobli an nabro-ahaa, inna zaalika 'alallohi yasiir

"Setiap bencana yang menimpa di bumi dan yang menimpa dirimu sendiri, semuanya telah tertulis dalam Kitab (Lauh Mahfuz) sebelum Kami mewujudkannya. Sungguh, yang demikian itu mudah bagi Allah"

(QS. Al-Hadid 57: Ayat 22)

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SheikhaSetyadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 May 22