Berikut ini adalah pertanyaan dari Zeanova7884 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Soal tersebut menanyakan besar zakat emas yang harus dikeluarkan oleh ibu mazayaska. dari soal tersebut diketahui:
harta ibu mazayaska: 120gr x 550.000 = 66.000.000
sehingga besaran zakat yang harus dikeluarkan yaitu:
66.000.000 x 2.5% = 1.650.000
Sehingga jawaban yang benar yaitu: D. 1.650.000
Penjelasan:
Zakat tebagi atas beberapa jenis. Zakat fitrah, zakat harta, zakat emas dan perak, zakat hewan ternak, dan zakat hasil dagang. Masing-masing zakat memiliki nisab dan ketentuan perhitungannya. Dalam hal ini, zakat emas perhitungannya 2.5% dari emas yang dimiliki. Sehingga, cara menghitung besar zakat emas yang harus dikeluarkan yaitu:
emas atau perak yang dimiliki x harga emas atau perak pada masa itu x nisab emas dan perak (2.5%).
Pelajari Lebih Lanjut:
1. Pengertian Zakat yomemimo.com/tugas/8047646
2. Macam-macam Zakat yomemimo.com/tugas/19973192
#BelajaBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22