Tulis 25 nabi dan mikjizatnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari sucinuraniyah29 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tulis 25 nabi dan mikjizatnya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. Nabi Adam:Menjadi khalifah pertama di bumi.
  2. Nabi Idris:Memiliki kecerdasan mengamati fenomena alam dan mengartikan wahyu Allah.
  3. Nabi Nuh: Mampu membuat perahu dengan ukuran panjang 300 hasta dan 50 hasta.
  4. Nabi Hud:Mampu menurunkan hujan atas izin Allah, kala itu kaum 'Ad dilanda kekeringan hingga tanaman mati dan tak ada sumber air.
  5. Nabi Shaleh:memunculkan unta betina yang hamil 10 bulan dari batu besar yang terbelah.
  6. Nabi Ibrahim:Tetap hidup meski dibakar dengan api.
  7. Nabi Luth:Dia diutus Allah untuk berdakwah kepada kaum Sodom, kaum yang rusak dan terkenal dengan perilaku seks sesama jenis.
  8. Nabi Ismail: Mengeluarkan air yakni air zamzam
  9. Nabi Ishaq:hamba yang memiliki ilmu, akhlak, dan perbuatan yang baik
  10. Nabi Yaqub:sosok yang memiliki karakter kuat dan keimanan luar biasa
  11. Nabi Yusuf:Memiliki paras yang tampan. Bahkan dalam kisahnya, para wanita pernah mengiris jarinya sendiri saat terpesona dengan ketampanan Nabi Yusuf.
  12. Nabi Ayub:Memiliki kesabaran yang luar biasa
  13. Nabi Syuaib:diutus Allah pada kaum Madyan, kaum yang suka menipu dan membangkang.
  14. Nabi Musa:Mampu menghidupkan orang mati.
  15. seorang nabi yang dikaruniai kemampuan bahasa yang sangat baik.Nabi Harun juga berjuang untuk memberantas berhala yang dipimpin oleh Samiri, tukang sihir dari kerajaan milik Firaun.
  16. Nabi Harun:seorang nabi yang dikaruniai kemampuan bahasa yang sangat baik.
  17. Nabi Dzulkifli:dia dikenal tetap tegar mengajarkan untuk menyembah Allah meski sempat mendapat siksaan, dirantai, hingga dipenjara.
  18. Nabi Daud:Dianugerahi kitab Zabur.
  19. Nabi Sulaiman:Memiliki kekayaan yang berlimpah. Bahkan dalam suatu riwayat dikisahkan bahwa istana Nabi Sulaiman sangat luas dan bertabur batu mulia.
  20. Nabi Ilyas:menghadapi kaum yang gemar menyembah berhala bernama Ba'al. Meski telah menerima dakwah dari Nabi Ilyas
  21. Nabi Ilyasa:menghidupkan orang mati atas izin Allah.
  22. Nabi Yunus:diutus untuk menyadarkan kaum Assyira penyembah berhala di kota Niniwe
  23. Nabi Dzakaria:memiliki sikap yang rendah hari dan selalu bersyukur kepada Allah. Seperti Nabi Ibrahim, Nabi Dzakaria mendapat keturunan saat usianya tak lagi muda.
  24. Nabi Yahya: Memiliki kemampuan untuk mengetahui syariat.
  25. Nabi Isa:Bisa berbicara saat bayi
  26. Nabi Muhammad:Mukjizat terbesar adalah Al-Qur'an sebagai kitab suci umat Islam.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sintaarhmdhnii dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 16 Apr 22