28. Hamid siswa kelas 8 Madrasah Tsanawiyah. Iadiminta oleh gurunya

Berikut ini adalah pertanyaan dari salma2787 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

28. Hamid siswa kelas 8 Madrasah Tsanawiyah. Iadiminta oleh gurunya untuk membaca dan
menerjemahkan serta menyebutkan isi
kandungan QS. Al-Fajr ayat 17. sts
تكون اليتيم
الأثرمون
Diantara isi kandungan yang tepat untuk
potongan ayat di atas adalah ....
A. Manusia hendaknya bersyukur terhadap
rezki yang diberikan Allah
B. Perintah untuk memberi makan orang
miskin
C. Perintah untuk menyinggkirkan di jalan
D. Allah SWT mengisyaratkan agar
menyantuni anak yatim​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D.Allah SWT mengisyaratkan agar menyantuni anak yatim

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahmadrezavin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Jun 22