Yang dibolehkan seseorang melakukan sholat jama qasar dengan sebab ..

Berikut ini adalah pertanyaan dari kamilaazzahrahubies pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Yang dibolehkan seseorang melakukan sholat jama qasar dengan sebab .. O Sibuk kerja atau dagang O Musafir O Hemat air O Hemat waktu​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang dibolehkan seseorang melakukan sholat jama qasar dengan sebab ...

O Sibuk kerja atau dagang

● Musafir

O Hemat air

O Hemat waktu

Penjelasan:

▪︎Seorang peziarah atau musafir adalah orang yang melakukan suatu perjalanan ziarah. Hal ini dilakukan biasanya dengan mengunjungi suatu tempat yang mempunyai makna keagamaan, sering kali dengan menempuh jarak yang cukup jauh.

▪︎Sebab - Sebab =

  • Perjalanan yang dilakukan bertujuan bukan untuk maksiat.
  • Jaraknya jauh,sekurang kurangnya 80,640 km Lebih(perjalanan sehari semalam salat yang dijamak qasar adalah salat (tunai), bukan salat qada)
  • Berniat menjamak mengqasar ketika takbiratul ikram.

Follow Me ⬇️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yunimarwan77 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Jun 22