NAHWU Ketentuan : - jawab dengan penjelasan- jangan jawab dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari GALVANOM4TH pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

NAHWUKetentuan :
- jawab dengan penjelasan
- jangan jawab dengan komentar saja


1.sebutkan perbedaan fi'il madhi ma'lum dan fi'il madhi majhul
2.ubahlah kata ذهب ke dalam semua tenses bahasa arab.
3.sebutkan kaidah kebahasaan dalam bahasa arab (12 tenses)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

》Questions 1

Fiil madhi ma'lum =

  • menunjukkan telah melakukan
  • pola nya "فعل" (fa'ala)
  • menunjukkan masa lampau sebagai (me...)

fi'il madhi majhul =

  • menunjukkan telah dilakukan
  • polanya "فعل"(fu'ila)
  • menunjukkan masa lampau sebagai (di..)

》Questions 2

>> تصريف الاصوا

fi'il madhi ma'lum = ذهب (dzahaba)

fi'il mudhari' ma'lum = يذهب (yadzhabu)

isim masdar = ذهب (dzahban)

isim fa'il = ذاهب (dzaahibun)

isim maf'ul = مذهوب (madzhuubun)

fi'il amr = اذهب (udzhub!)

fi'il nahi = ﻵ تذهب (laa tadzhub!)

isim zaman = مذهب (madzhabun)

isim makan = مذهب (madzhabun)

isim alah = مذهب (midzhabun)

fi'il madhi majhul = ذهب (dzuhiba)

fi'il mudhari' majhul = يذهب (yudzhabu)

》Questions 3

  • fi'il madhi ma'lum : telah me..
  • fi'il mudhari' ma'lum : sedang / akan me...
  • isim masdar : kata kerja yang dibendakan (PE-AN)
  • isim fa'il : pelaku
  • isim maf'ul : yang di...
  • fi'il amr : perintah
  • fi'il nahi : larangan
  • isim zaman : waktu
  • isim makan : tempat
  • isim alah : alat
  • fi'il madhi majhul : telah di...
  • fi'il mudhari' majhul sedang / akan di...

answer by Colourfulway ♡

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Apr 22