sebutkan 4 contoh berbaik sangka! ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fadiyahsyarifah pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 4 contoh berbaik sangka!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

contoh berbaik sangka:

1.Tanpa curiga, Ahmad meminjamkan uang jajannya Karim untuk membeli buku.

2.Kamila menerima peraturan orang tuanya untuk bangun pagi agar bisa salat subuh berjamaah dan membersihkan tempat tidur sendiri.

3.Husein menerima peraturan orang tuanya untuk mengaji pada sore hari, walaupun mengurangi waktu bermainnya.

4.Karlina menerima aturan orang tuanya untuk mengikuti pelajaran mengaji di rumah, walaupun tidak keluar rumah setelah pulang sekolah.

5.Herman memahami sahabatnya Zakaria yang tidak ikut piknik ke Taman Mini Indonesia Indah (TMII) karena ternyata Zakaria harus mengikuti ujian renang.

Penjelasan:

Berbaik sangka adalah menduga yang baik terhadap sesuatu. Seorang siswa harus selalu berbaik sangka atau berpikir positif terhadap orang tua, guru atau teman. Berpikir positif adalah perilaku terpuji. Lawan kata berbaik sangka adalah berburuk sangka atau kejutan

semoga bermanfaat;)

by:icylaa

kata kunci:berbaik sangka

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yulikhilyatin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 May 22