apakah makna hadis tersebut berkaitan dengan perilaku hormat dan patuh

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaffera pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah makna hadis tersebut berkaitan dengan perilaku hormat dan patuh kepada guru? jelaskan! ​
apakah makna hadis tersebut berkaitan dengan perilaku hormat dan patuh kepada guru? jelaskan! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Makna hadist tersebut menjelaskan tentang hormat dan patuh kepada orang tua bukan guru.

Pembahasan

Orang tua adalah sosok yang telah melahirkan kita ,merawat kita dari kecil sampai besar.  

Sebagaimana dalam hadist :

جَاءَ رَجُلٌ إِلَى  رَسُوْلِ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ فَقَالَ  : جئْتُ أبَايِعُكَ عَلَى الْهِجْرَةِ، وَتَرَكْتُ أَبَوَيَّ يَبْكِيَانِ، فَقَالَ  : ((اِرْخِعْ عَلَيْهِمَا؛ فَأَضْحِكْهُمَا كَمَا أَبْكَيْتَهُمَا))

Yang artinya : “Seseorang mendatangi Rasulullah shalallaahu ‘alaihi wa sallam dan berkata, “Aku akan berbai’at kepadamu untuk berhijrah, dan aku akan meninggalkan kedua orang tuaku dalam keadaan menangis.” Rasulullah Shalallaahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Kembalilah kepada kedua orang tuamu dan buatlah keduanya tertawa sebagaimana engkau telah membuat keduanya menangis.” (HR. Abu Dawud)

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 May 22