Menurut surah albaqarah ayat 261 pahala infak harta akan dilipatgandakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari alexandersutomo9478 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menurut surah albaqarah ayat 261 pahala infak harta akan dilipatgandakan sebanyak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

مَثَلُ الَّذِينَ يُنْفِقُونَ أَمْوَالَهُمْ فِي سَبِيلِ اللَّهِ كَمَثَلِ حَبَّةٍ أَنْبَتَتْ سَبْعَ سَنَابِلَ فِي كُلِّ سُنْبُلَةٍ مِئَةُ حَبَّةٍ وَاللَّهُ يُضَاعِفُ لِمَنْ يَشَاءُ وَاللَّهُ وَاسِعٌ عَلِيمٌ

Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) lagi Maha Mengetahui. (QS. Al Baqarah: 261)

Ketika menafsirkan ayat ini, Ibnu Katsir menjelaskan, “Ini merupakan perumpamaan yang Allah buat untuk menggambarkan pelipatgandaan pahala bagi orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah dan mencari keridhaan-Nya. Setiap amal kebaikan itu dilipatgandakan menjadi sepuluh kali lipat hingga 700 kali lipat.”

Penjelasan:

Dalam Surat Al-Baqarah Ayat 261 ini, balasan sedekah bukan dilipatgandakan 700 Kali Lipat. Namun dalam ayat ini, Allah berkata bahwa sebuah biji yang ditanam didalam tanah bisa tumbuh dan berkembang menjadi 700 biji. Tanah sebagai ciptaan Allah bisa melipatgandakan biji menjadi 700 kali lipat.

Ada seseorang yang bertanya :

Sedekah yang bagaimana yang bisa mendapatkan pahala 700 kali lipat? Buya Hamka menjelaskan, yakni sedekah yang ikhlas, bukan riya’.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thoriqm1998 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22