TULISKAN TIGA CONTOH AMAL SHOLIH KEPADA DIRI SENDIRI *​

Berikut ini adalah pertanyaan dari suhardi271099 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

TULISKAN TIGA CONTOH AMAL SHOLIH KEPADA DIRI SENDIRI *​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Beribadah dan beramal shaleh kepada Allah Swt.

2. Tidak membiarkan diri jatuh kedalam dosa, kebinasaan, kehancuran seperti judi, zina, mencuri, narkoba, merokok, merampok  dan lain-lain.

3. Saling membantu dan mengurangi penderitaan orang lain karena Allah 4. Menjauhkan sikap tercela seperti : buruk sangka, iri, dengki, kikir, boros, adu domba dalam bergaul sesama manusia.

5. Menjauhkan sikap malas belajar, malas bekerja, pesimis, penakut, tergesa-gesa dan sikap atau sifat yang jelek lainnya.

Penjelasan:

maaf kalau salah karena saya masih belajar sama kaya kalian masih mencari ilmu pengetahuan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh supriujang874 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 May 22