Berikut ini adalah pertanyaan dari diraayu8633 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Perhatikan ilustrasi berikut!pada bulan desember tahun 2018 yang lalu telah terjadi tsunami di provinsi banten, banyak orang tua yang kehilangan anggota keluarganya. ahmad adalah salah satu orang tua yang kehilangan anak semata wayangnya yang masih berumur 12 tahun, sudah berhari hari ia mencarinya tapi tidak menemukanya, karena terlalu sayang kepada anaknya akhirnya ahmad berjanji apabila anak saya ditemukan saya akan berpuasa selama sebulan penuh, akhirnya anak ahmad ditemukan oleh tetangganya dalam keadaan masih hidup. puasa yang dijanjikan ahmad termasuk puasa ...... * nazar kifarat syawal arafah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Puasa nadzar
Penjelasan:
puasa nadzar adalah puasa yang wajib dikerjakan oleh seseorang, karena telah berjanji akan berpuasa bila keinginannya tercapai. Kewajiban puasa tersebut bukan perintah Allah dan Rasul, tetapi disebabkan Oleh keinginan yang telah tercapai.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh meiwardaningsih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 06 Jul 22