16. Amul Huzni atau tahun kesedihan terjadi dengan wafatnya Abi

Berikut ini adalah pertanyaan dari rafifsatyaanugrah pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

16. Amul Huzni atau tahun kesedihan terjadi dengan wafatnya Abi Talib dan Khadijah. Tekanan demi tekanan semakin gencar dilakukan kaum kafir Quraisy. Namun demikian, hal itu tidak menyurutkan semangat beliau untuk menjalankan misi dakwah Islam. Kenyataan ini menunjukkan bahwa Rasulullah saw. memiliki sikap ..a. berani dalam menjalankan tugas
dakwah
b. sabar dalam menjalani cobaan
c. pasrah menunggu pertolongan Allah
d. selalu menghadapinya dengan
peperangan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

b. sabar dalam menjalani cobaan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhamadtohir537 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 Jan 23