Menuntut ilmu sama dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari afdanfaritz07 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menuntut ilmu sama dengan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pahala menuntut ilmu sama dengan berjihad di jalan Allah. Dalam salah satu ayat al qur'an juga dijelaskan bahwa tidak semua orang diwajibkan untuk berjihad. Sebagian orang dianjurkan untuk tetap tinggal dan mengajarkan ilmu kepada orang yang berperang ketika mereka kembali.

Pembahasan

Menuntut ilmu selain memberikan banyak dampak positif bagi kehidupan seseorang di akhirat kelak, juga dampak positif tersebut bisa langsung kita rasakan didunia . Berikut beberapa manfaat langsung yang bisa kita rasakan di dunia karena menuntut ilmu

  1. Menjadi pribadi yang pintar dan bijaksana
  2. Menjadi pribadi yang mampu menyelesaikan permasalahan yang dihadapi
  3. Membuat hidup di dunia menjadi lebih bahagia
  4. Lebih mudah dalam mencari rezeki
  5. Memiliki derajat yang lebih tinggi di lingkungan masyarakat.

Pelajari lebih  lanjut

  1. Materi tentang alasan hukum menuntut ilmu tentang shalat adalah waji 'ain, di link yomemimo.com/tugas/26458816
  2. Materi tentang hal yang harus dilakukan jika seorang anak ingin menjadi pintar, di link yomemimo.com/tugas/26589404
  3. Materi tentang contoh perilaku menuntut ilmu dan mengamalkannya, di link yomemimo.com/tugas/13911939#
  4. Materi tentang dalil naqli yang menjelaskan mengenai menuntut ilmu, di link yomemimo.com/tugas/13041245#
  5. Materi tentang alasan pentingnya ilmu dalam kehidupan manusia, di link yomemimo.com/tugas/25890551

===================================================

Detail jawaban

Kelas : IX

Mata pelajaran : Agama

Bab : Hadis Tentang Menuntut Ilmu

Kode soal : 9.14.2

Pahala menuntut ilmu sama dengan berjihad di jalan Allah. Dalam salah satu ayat al qur'an juga dijelaskan bahwa tidak semua orang diwajibkan untuk berjihad. Sebagian orang dianjurkan untuk tetap tinggal dan mengajarkan ilmu kepada orang yang berperang ketika mereka kembali. Pembahasan Menuntut ilmu selain memberikan banyak dampak positif bagi kehidupan seseorang di akhirat kelak, juga dampak positif tersebut bisa langsung kita rasakan didunia . Berikut beberapa manfaat langsung yang bisa kita rasakan di dunia karena menuntut ilmuMenjadi pribadi yang pintar dan bijaksana Menjadi pribadi yang mampu menyelesaikan permasalahan yang dihadapi Membuat hidup di dunia menjadi lebih bahagiaLebih mudah dalam mencari rezekiMemiliki derajat yang lebih tinggi di lingkungan masyarakat.Pelajari lebih  lanjutMateri tentang alasan hukum menuntut ilmu tentang shalat adalah waji 'ain, di link https://brainly.co.id/tugas/26458816Materi tentang hal yang harus dilakukan jika seorang anak ingin menjadi pintar, di link https://brainly.co.id/tugas/26589404Materi tentang contoh perilaku menuntut ilmu dan mengamalkannya, di link https://brainly.co.id/tugas/13911939#Materi tentang dalil naqli yang menjelaskan mengenai menuntut ilmu, di link https://brainly.co.id/tugas/13041245#Materi tentang alasan pentingnya ilmu dalam kehidupan manusia, di link https://brainly.co.id/tugas/25890551===================================================Detail jawabanKelas : IXMata pelajaran : AgamaBab : Hadis Tentang Menuntut IlmuKode soal : 9.14.2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Apr 20