Nabi muhammad saw sebelum menikahi siti khadijah ra, melakukan kerjasama

Berikut ini adalah pertanyaan dari sandhy8549 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Nabi muhammad saw sebelum menikahi siti khadijah ra, melakukan kerjasama ekonomi dalam bentuk menjual barang dagangan milik siti khadijah ke luar jazirah arab dengan sistem bagi hasil sesuai ketentuan yang mereka sepakati. Azas transaksi ekonomi islam yang dipraktekkan oleh nabi muhammad saw dan siti khadijah ra tersebut adalah. ​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mudharabah

Penjelasan:

Khadijah sebagai pemilik modal (Shohibul maal)

Nabi Muhammad Shalallahu Alaihi Wassalam sebagai pengusaha (mudharib)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fahrinoval67 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Sep 22