Tuliskan dua contoh pembangunan sosial budaya dalam aspek adat istiadat

Berikut ini adalah pertanyaan dari Naniiralin85 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan dua contoh pembangunan sosial budaya dalam aspek adat istiadat dan tradisi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh pembangunan sosial budaya dalam aspek adat istiadat dan tradisi yaitu:

  1. Melestarikan tradisi dan budaya setempat.
  2. Menyebarluaskan tarian, upacara adat, makanan khas setempat yang masih dilakukan lewat media sosial sehingga masyarakat di seluruh dunia lebih tahu mengenai budaya tersebut.
  3. Menghargai setiap kegiatan masyarakat di lingkungan sekitar, selagi tidak mengganggu.

Penjelasan:

Dengan adanya globalisasi, adat istiadat dan tradisi penduduk lokal banyak yang luntur karena penduduk lokal lebih memilih budaya luar yang dianggap lebih modern. Namun, budaya yang lebih modern juga perlu disikapi dengan bijak. Apabila budaya modern tidak sesuai dengan budaya lokal, maka kita perlu tetap berpegang dan melestarikan budaya lokal.

Apabila budaya lokal dan budaya modern saling bercampur dan menghasilkan budaya baru, fenomena ini disebut akulturasi budaya.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang cara menyikapi budaya asing yang masuk ke daerah setempat yomemimo.com/tugas/25276150

Materi tentang contoh globalisasi bidang budaya yomemimo.com/tugas/11755245

Materi tentang dampak transportasi terhadap kemajuan ekonomi yomemimo.com/tugas/18234724

----------------------------------------------------------

Detail jawaban

Kelas : 9 (SMA 3)

Mapel : IPS

Kategori : Perilaku Masyarakat dalam Perubahan Sosial Budaya di Era Globalisasi

Kode : 9.10.15

#JadiRankingSatu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh martellamonalisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 31 Dec 20