Berikut ini adalah pertanyaan dari yantipri751 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Isi kandungan hadis yang ada pada gambar tersebut yaitu air laut itu bersih dan bangkainya halal. Hal ini sesuai dengan terjemahan dari lafadz hadis هُوَ الطَّهُورُ مَاؤُهُ الْحِلُّ مَيْتَتُهُ yaitu Air laut itu suci dan bangkainya pun halal. Hadis tersebut merupakan salah satu hadis yang diriwayatkan oleh Abu Daud.
Pembahasan
Makanan halal merupakan makanan yang tidak larangan dalam agama islam untuk mengkonsumsi makanan tersebut. Untuk memudahkan mengidentifikasi makanan halal maka berikut kriteria suatu makanan hukum memakannya yaitu:
- Makanan yang terbuat daru zat halal.
- Makanan yang diperoleh dari cara yang halal.
- Makanan yang diolah dengan cara yang halal.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang makanan halal yomemimo.com/tugas/2287956
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 19 Oct 22