Tugasbuat skematentang sifat-sifat mustahil bagi Allah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari chykatrisapta pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tugas
buat skema
tentang sifat-sifat mustahil bagi Allah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sifat mustahil pada Allah adalah sifat-sifat yang tidak mungkin ada pada Allah. Jumlah sifat mustahil pada Allah ada 20 sifat. Penjelasan tentang sifat mutahil pada Allah ada pada pembahasan .

Pembahasan

Berikut sifat-sifat mustahil yang ada pada Allah

  1. ‘Adam artinya ⇒   tiada
  2. Huduth artinya ⇒   Baharu
  3. Fana’ artinya ⇒  binasa
  4. Mumatsalatu lil hawaditsi  artinya ⇒  menyerupai makhluknya
  5. Qiyamuhu Bighayrihi  artinya ⇒  berdiri dengan yang lain
  6. Ta’addud artinya ⇒   berbilang – bilang
  7. Ajzun yang artinya ⇒  lemah
  8. Karahah  artinya ⇒   terpaksa
  9. Jahlun artinya ⇒   bodoh
  10. Mautun artinya ⇒    mati
  11. Shamamun  artinya ⇒    tuli
  12. ‘Umyun  artinya ⇒   buta
  13. Bukmun  artinya ⇒   bisu
  14.  ‘Ajizan  artinya ⇒   yang lemah
  15. Karihan  artinya ⇒   yang terpaksa
  16. Jahilan  artinya ⇒   yang bodoh
  17. Mayyitan  artinya ⇒   yang mati
  18. Asshama artinya ⇒   yang tuli
  19.  ‘Ama artinya artinya ⇒   yang buta
  20. Abkama artinya ⇒   yang bisu

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang asmaul husna al wakil dan bukti asmaul husna al wakil, di link yomemimo.com/tugas/23567657#
  2. Materi tentang sumber memahami sifat yang ada pada Allah, di link yomemimo.com/tugas/23784048#
  3. Materi tentang asmaul husna al karim, di link yomemimo.com/tugas/24038409#
  4. Materi tentang alasan umat islam harus meneladani asmaul husna al karim, di link yomemimo.com/tugas/23630679#
  5. Materi tentang asmaul husna al wakil dan hikmah meneladani asmaul husna al wakil, di link yomemimo.com/tugas/24132942#

=======================

Detail jawaban

Kelas : VII

Mata pelajaran : Agama Islam

Bab : Asma'ul Husna

Kode soal: 7.14.3

Kata kunci : Asmaul husna, nama-nama yang baik , al wakil, amah memelihara

Sifat mustahil pada Allah adalah sifat-sifat yang tidak mungkin ada pada Allah. Jumlah sifat mustahil pada Allah ada 20 sifat. Penjelasan tentang sifat mutahil pada Allah ada pada pembahasan . Pembahasan
Berikut sifat-sifat mustahil yang ada pada Allah‘Adam artinya ⇒   tiadaHuduth artinya ⇒   BaharuFana’ artinya ⇒  binasaMumatsalatu lil hawaditsi  artinya ⇒  menyerupai makhluknyaQiyamuhu Bighayrihi  artinya ⇒  berdiri dengan yang lainTa’addud artinya ⇒   berbilang – bilangAjzun yang artinya ⇒  lemahKarahah  artinya ⇒   terpaksaJahlun artinya ⇒   bodohMautun artinya ⇒    matiShamamun  artinya ⇒    tuli‘Umyun  artinya ⇒   butaBukmun  artinya ⇒   bisu ‘Ajizan  artinya ⇒   yang lemahKarihan  artinya ⇒   yang terpaksaJahilan  artinya ⇒   yang bodohMayyitan  artinya ⇒   yang matiAsshama artinya ⇒   yang tuli ‘Ama artinya artinya ⇒   yang butaAbkama artinya ⇒   yang bisuPelajari lebih lanjut
Materi tentang asmaul husna al wakil dan bukti asmaul husna al wakil, di link https://brainly.co.id/tugas/23567657#Materi tentang sumber memahami sifat yang ada pada Allah, di link https://brainly.co.id/tugas/23784048#Materi tentang asmaul husna al karim, di link https://brainly.co.id/tugas/24038409#Materi tentang alasan umat islam harus meneladani asmaul husna al karim, di link https://brainly.co.id/tugas/23630679#Materi tentang asmaul husna al wakil dan hikmah meneladani asmaul husna al wakil, di link https://brainly.co.id/tugas/24132942#=======================
Detail jawaban
Kelas : VII
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Asma'ul Husna
Kode soal: 7.14.3
Kata kunci : Asmaul husna, nama-nama yang baik , al wakil, amah memelihara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Dec 19