Berikut ini adalah pertanyaan dari keylin2743 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ
Maka ia akan membuat kerusakan danmenumpahkan darah di bumi .
وَإِذْ قَالَ رَبُّكَ لِلْمَلَائِكَةِ إِنِّي جَاعِلٌ فِي الْأَرْضِ خَلِيفَةً ۖ قَالُوا أَتَجْعَلُ فِيهَا مَنْ يُفْسِدُ فِيهَا وَيَسْفِكُ الدِّمَاءَ وَنَحْنُ نُسَبِّحُ بِحَمْدِكَ وَنُقَدِّسُ لَكَ ۖ قَالَ إِنِّي أَعْلَمُ مَا لَا تَعْلَمُونَ
Artinya: "Ingatlah ketika Tuhanmu berfirman kepada para Malaikat: "Sesungguhnya Aku hendak menjadikan seorang khalifah di muka bumi". Mereka berkata: "Mengapa Engkau hendak menjadikan (khalifah) di bumi itu orang yang akan membuat kerusakan padanya dan menumpahkan darah, padahal kami senantiasa bertasbih dengan memuji Engkau dan mensucikan Engkau?" Tuhan berfirman: "Sesungguhnya Aku mengetahui apa yang tidak kamu ketahui"(QS.AL BAQARAH: 30 JUZ 1 lembaran pertengahan ) .
Kandungan daripada ayat tersebut adalah Allah menjadikan manusia hidup di bumi untuk menjadi khalifah untuk beribadah dan taat kepada Allah SWT .
___________________________
PEMBAHASAN
Surat Al Baqarah ini merupakan surat yang kedua dalam al qur'an setelah surat Al Fatihah , mempunyai 286 ayat dan sekaligus menduduki surat dengan ayat terbanyak yakni menghabiskan 3 juz lebih beberapa halaman .
Diantara hikmah dan perintah surat al baqarah di juz pertama secara singkat adalah
- Al Qur'an merupakan petunjuk bagi orang orang yang bertakwa . didalamnya terdapat pelajaran ,kisah kisah para anbiya' , janji janji larangan serta perintah Allah SWT . Dan merupakan bukti nyata kebesaran Allah SWT
- Setan tidak mau bersujud kepada manusia sebab setan merasa lebih hebat dari pada adam/manusia . Jadi kita hendaknya senantiasa menjauhkan diri dari sifat sombong ataupun merasa lebih sholeh/sholehah daripada orang lain . Sebab sombong dapat membuat Allah SWT tidak senang dan menghapus pahala .
- Allah SWT yang telah mengajarkan manusia segalanya . Qolu subhanaka laa ilma lanā illā maa allamtana innaka antal alīmul hakimm : 32
- Tips sholat dengan khusyu' adalah meyakini bahwa kita sholat itu sama saja bertemu dengan Allah SWT . (Alladzīna yadhunnūna annahum mulāqū robbihim wa annahum ilaihi ròji'uun yang artinya Yaitu mereka yang yakin, bahwa mereka akan menemui Tuhannya dan bahwa mereka akan kembali kepadanya )
- Penegasan bahwa orang yang menyerahkan diri sepenuhnya itu tidak ada rasa takut , sedih, . Jadi apabila kita merasa sedih ataupun takut ingatlah Allah selalu bersama kita dan bertawakkal kepadaNya .
- Dll.
━┅┅┄┄⟞⟦⟧⟝┄┄┉┉━
Pelajari lebih lanjut
Detail jawaban
⚫Mapel: Agama
⚫Bab: Al-Qur'an dan Hadis adalah Pedoman Hidupku
⚫Kode: 10.14.4
⚫Kata kunci: Kandungan surat Al Baqarah ayat 30
اللهم صلي علي سيدنا محمد و علي اله وصحبه وسلم
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GALVANOM4TH dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 20 Jun 22