Bagaimana seharusnya ketentuan berpakaian bagi seorang muslimah menurut syari'at islam?

Berikut ini adalah pertanyaan dari elaAK9365 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana seharusnya ketentuan berpakaian bagi seorang muslimah menurut syari'at islam?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

"... janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali yang (biasa) terlihat. Dan hendaklah mereka menutupkan kain kerudung ke dadanya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya) ..." QS An Nur: 31

Menurut Imam Nawawi, aurat wanita adalah seluruh badan selain wajah dan kedua telapak tangan

Syaikh Muhammad bin Shalih al-‘Utsaimin mengatakan: “Para ulama menjelaskan [wanita yang berpakaian tapi telanjang] adalah wanita yang menggunakan pakaian yang pendek yang tidak menutupi aurat. Sebagian ulama menafsirkan, mereka yang menggunakan pakaian yang tipis yang tidak menghalangi terlihatnya apa yang ada di baliknya yaitu kulit wanita. Sebagian ulama menafsirkan, mereka yang menggunakan pakaian yang ketat, ia menutupi aurat namun memperlihatkan lekuk tubuh wanita yang memfitnah.” (Fatawa Syaikh Muhammad bin Shalih al-‘Utsaimin, 2/825).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asrinisp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22