Berikut ini adalah pertanyaan dari balqishehe2 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab:
1. 7x (725 + 275) :20
Tips : Kerjakan dahulu yang di dalam kurung!
Jawaban : 350
- 725 + 275 = 1000
- 1000 : 20 = 50
- 50 x 7 = 350
2. 2 x 3^2 x 5^2 x 7
Tips : cari dulu akar kuadrat dari setiap angka!
Jawaban : 3.150
- 2 x (3 x 3) = 2 x 9 = 18
- (5 x 5) x 7 = 25 x 7 = 175
Lalu hasil dari setiap soal di kalikan
- 175 x 18 = 3.150
3. Tips : Pertama hitung dulu keliling dari tabung tersebut dan kemudian alas nya!
Cari dulu rumus tabung tersebut.
- Volume tabung =luas alas x tinggi.
- Luas alas = luas lingkaran = πr2.
- Volume tabung = π r 2 t.
- Keliling lingkaran alas atau tutup = 2πr.
- Luas Selimut= 2πrt.
- Luas Permukaan Tabung = 2 x luas alas + Luas selimut tabung.
- Luas Permukaan Tabung = 2 (π r 2 )+ 2 π r t = 2 π r ( r + t )
Jawaban :
Diketahui : t = 10 cm
jari jari = 7 cm
Ditanya : alas ?
Jawab :
Rumus alas : 2 x (π x r2) + 2 x π x r x t = 2 x π x r x ( r + t )
Lp = 2 x π x r x ( r + t )
2 x 22/7 x 7 (7 + 10 )
44 x 17 = 748
Maka luas alas tabung tersebut adalah 748.
4.Diketahui : La = 7 cm
t = 10 cm
Ditanya : V?
Jawab : maka volume tabung tersebut adalah 1.540 cm3
Rumus volume tabung = π × r² × t.
22 x 7 x7 x7 x 10
= 22/7 x 49 x10
= 22 x 7 x 10
= 1.540 cm3
Mohon maaf kalau salah atau ada yang salah ketik.
# No Copyright from Google
Semoga bermanfaat (≡^∇^≡).
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aylariskamukharomah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 10 Aug 22