surah al-munafikun ayat 10 beserta artinya sekaligus isi kandunganya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rafiwafi0123 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Surah al-munafikun ayat 10 beserta artinya sekaligus isi kandunganya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

وَاَنْفِقُوْا مِنْ مَّا رَزَقْنٰكُمْ مِّنْ قَبْلِ اَنْ يَّأْتِيَ اَحَدَكُمُ الْمَوْتُ فَيَقُوْلَ رَبِّ لَوْلَآ اَخَّرْتَنِيْٓ اِلٰٓى اَجَلٍ قَرِيْبٍۚ فَاَصَّدَّقَ وَاَكُنْ مِّنَ الصّٰلِحِيْنَ

“Dan infakkanlah sebagian dari apa yang telah Kami berikan kepadamu sebelum kematian datang kepada salah seorang di antara kamu; lalu dia berkata (menyesali), “Ya Tuhanku, sekiranya Engkau berkenan menunda (kematian)ku sedikit waktu lagi, maka aku dapat bersedekah dan aku akan termasuk orang-orang yang saleh.”

Isi kandungan dari Surah Al Munafiqun Ayat 10 menjelaskan tentang menghimbau orang-orang beriman untuk memfungsikan harta dengan benar, yaitu dengan cara di sedekahkan/di infakkan. Surah Al Munafiqun Ayat 10 juga menjelaskan berikan sebagian harta untuk kepentingan dhuafa, fasilitas umum, dan fasilitas sosial sebelum kematian datang.

Allah SWT berfirman, “Sebagian dari apa yang telah Kami berikan kepadamu,” agar hal itu memberitahukan bahwa Allah tidak membebankan nafkah yang memberatkan hamba-hambaNya.”

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yusianaflahm dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 28 Jan 23