Berikut ini adalah pertanyaan dari deebabjb123 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Apa saja Adab waktu duduk?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Perhatikan Baik-baik! Ini Cara Duduk Rasulullah yang Patut Diteladani
- Duduk menekuk lutut.
- Dalam sebuah hadits dari Abu Sa'id al-Khudri ra berkata, "Di dalam masjid,Rasulullah saw duduk memeluk lutut
- dengan punggung kakinya diikat baju" (HR Baihaqi).
- Lutut diangkat sampai menempel ke perut.
- Bersandar menggunakan bantal.
Adab tersebut merupakan sunah dari Rasulullah bagi kaum Islam
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh UserNpcMod123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 24 Sep 22