Dasar disyari'atkan hutang piutang dalam Al-Qur'an terdapat dalam surah?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari wahysptra24 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dasar disyari'atkan hutang piutang dalam Al-Qur'an terdapat dalam surah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

۞بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ۞

Jawaban:

Dasar disyari'atkan hutang piutang dalam Al-Qur'an terdapat dalam surah Al Baqarah ayat 245.

Penjelasan:

Allah SWT. berfirman dalam surah Al Baqarah ayat 245 yang artinya :

" Siapakah yang mau memberi pinjaman kepada Allah pinjaman yang baik (menafkahkan harta di jalan Allah), maka Allah akan melipatgandakan pembayaran kepadanya dengan lipat ganda yang banyak " (Q.S. Al - Baqarah [2] : 245)

#SemogaMembantu^^

{\green{\fcolorbox{green}{black}{\boxed{\bold{\blue{Answered \: by: }}}\boxed{\mathfrak{}\green{ FahriProject07}}}}}

================•⊰✿⊱•===============

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FahriProject07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22